AKBP Yusup Rahmanto SIK MH Jabat Kapolres Bengkalis
Di Baca : 10239 Kali

Acara pisah sambut pejabat Kapolres Bengkalis yang lama sri AKBP Abbas Basuni kepada pejabat baru AKBP Yusup Rahmanto SIK MH berlangsung di Mapolres Bengkalis, Riau, Sabtu (07/04/2018). (tad/Detak Indonesia.co.id)
Selain itu kata Abas Basuni menyampaikan ucapan terimakasih kepada awak media yang selama ini telah memberikan yang terbaik buat Polres Bengkalis.
"Kepada teman-teman media terimaksih support-nya selama ini menjadi mitra yang saling menguntungkan dan selalu memberikan pencerahan kepada masyarakat," sebutnya.(tad)
Tulis Komentar